Cara menghilangkan Attribution (Powered by Blogger)

Apakah anda tahu apa itu "Attribution"? Coba scroll ke bagian paling bawah sekali dalam blog anda. Anda akan jumpai perkataan yang tertera Powered by Blogger. Perkataan itu boleh dihilangkan. Caranya:

1) Sign in akun blogger

2) Dashboard > Design > Edit HTML > Tick kotak "Expand Widget Templates"

3) Dengan menggunakan ctrl + F (tekan serentak pada keyboard), cari code di bawah:

<b:widget id='Attribution1' locked='true' title='' type='Attribution'>

4) Bila sudah jumpa, tukar perkataan true dengan false

5) Kemudian klik preview, kalau tidak ada error, klik save template.

6) Setelah itu buka blog anda dan scroll ke bagian paling bawah sekali, masih ada lagi perkataan Powered by Blogger kan? Okay, klik pada button edit attribution tu (gambar spanar), then klik remove..

7) Selesai! Powered by Blogger telah hilang! :)


Selamat mencoba! :)

Sharing is Caring ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Copyright© All Rights Reserved muhammadhabibiebinyursal.blogspot.com